Untuk membuat android package (apk), kita membutuhkan Android SDK (Software Development Kit). Android SDK mencakup seperangkat alat pengembangan yang komprehensif. Android SDK terdiri dari debugger, libraries, handset emulator,dokumentasi, contoh kode, dan tutorial. Pada tutorial ini kita akan menginstall Android SDK yang sudah di bundle dengan Android Studio. Namun, jika kamu hendak menginstall Android SDK nya saja juga […]
Tag Archives: build apk
Build APK Secara Lokal – Konfigurasi JDK
JDK merupakan singkatan dari Java Development Kit, merupakan tools java (kit) yang digunakan untuk development dan biasanya banyak digunakan oleh programmer untuk menulis code program dan memiliki JVM di dalamnya, jadi bisa dibilang digunakan untuk membaca program java. JDK ini harusnya sudah terinstall di konputer kamu kalau pernah menggunakan fitur minify script pada saat eksport. Nah jika kamu memang sudah […]
Build APK Secara Lokal – Prolog
Setelah sekian lama tidak post dikarenakan jadwal saya yang padat (atau karena tidak tahu mau post apa), akhirnya saya bisa post kembali. Kali ini tutorial yang akan saya bagikan masih berhubungan dengan post an sebelumnya yaitu Bagaimana Cara Export Project Construct 2 menjadi APK Android. Namun yang berbeda disini yaitu pada tutorial kali ini kita […]
Build menjadi APK
Setelah kita meng-export menjadi cordova, langkah selanjutnya yaitu mem build menjadi apk. Pastikan kalian telah menginstal Intel XDK dan sudah sign up di aplikasinya. Jika belum kalian bisa mengikuti tutorial berikut ini. Jika kalian sudah menginstall dan sudah siap menggunakan Intel XDK mari kita lanjutkan. [alert-warning]Dikarenakan Intel XDK akan pensiun, tutorial build apk pada halaman ini […]
Export Construct 2 Project Ke Cordova
Kita mulai dari langkah pertana, Langkah pertama yang harus dilakukan adalah meng Export Construct 2 Project Ke Cordova. Pastikan kalian sudah mempunyai game yang sudah siap diekspor ya. Berikut langkah-langkahnya : Buka project yang akan di export, isi bagian yang diberi kotak merah Kolom versi,deskripsi dan ID wakib diisi, sedangkan kolom author,email dan website boleh dikosongkan.
Cara Export Construct 2 Menjadi APK Android
Dalam tutorial kali ini kita akan belajar bagaimana cara mengekspor game yang telah kita buat di Construct 2 ke Android. Saya anggap kalian sudah mengetahui Apa itu Construct 2 dan juga sudah memiliki project yang siap diekspor. Disini kita akan fokus bagaimana cara mengekspor project Construct 2 hingga akhirnya menjadi APK yang nantinya bisa kita […]